Mengenal Lebih Dekat Bahan Ajar Digital terintegrasi Kearifan Lokal
Bahan ajar ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan literasi matematis siswa pada materi Sistem Persamaan Linear Dua Varibel. Selain untuk memfasilitasi peningkatan Kemampuan literasi matematis siswa, bahan ajar ini juga memfasilitasi pengetahuan dan pemahaman siswa tentang kearifan lokal masyarakat Rokan Hulu. Bahan ajar ini diperuntukkan untuk siswa SMP/MTs Kelas VIII.
Profil Pengembang
- Dr. Nurrahmawati, M.P.
- Dr. Maimunah, M.Si.
- Kiki Yasdomi, M.Kom